Sains : Para Pemburu Topan

Posted by Unknown Minggu, 06 Mei 2012 0 komentar
Pemburu Topan 
   mereka yang ngebet masuk di Dalam topan adalah para pemburu topan. Ada 5-6 Orang di Dalam tim itu. Mereka terdiri dari Pilot, kru Pesawat, dan ahli Cuaca. Mereka berusaha untuk melacak munculnya topan dan menembus masuk dalam pusatnya. Tujuan nya untuk meneliti secara lebih detail.



Mata Topan
  Begitu menemukan topan. para pemburu  topan akan menaikkan pesawat hingga di atas topan. Mereka akan mencari mata topan itu, yakni bagian pusat topan. Setelah itu, mereka arahkan pesawat masuk ke sana. Pada mulanya, pesawat akan tergoncang sangat hebat. Namun, begitu masuk dalam pusat topan, tak ada lagi goncangan. Bahkan, konon, pesawat dapat terbang dengan nyaman. Di dalam topan itulah ahli Cuaca mulai melakukan penelitiannya. Sekali terbang mereka bisa menghabiskan waktu 11 sampai 12 Jam. Sebagian besar waktunya dihabiskan dalam turbalance, Guncangan hebat.



Mengenal Topan
  Para ahli meneliti ini nekat masuk dalam topan untuk mengumpulkan data yang lebih lengkap tentang topan. Merekan menggunakan GPS dropsonde. Dropsonde dapat mengumpulkan data tentang arah dan kecepatan angin, tekanan suhu, dan kelembaban. Data ini kelak digabungkan dengan data Satelit. Dengan begitu, para peneliti dapat mengenal topan dengan lebih baik. Dengan Mengenalnya, mereka bisa membuat persiapan jika ada tanda - tanda topan bakal Muncul
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Sains : Para Pemburu Topan
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://samsung-batteris.blogspot.com/2012/05/sains-para-pemburu-topan.html?m=0. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Trik SEO Terbaru support Online Shop Baju Wanita - Original design by Bamz | Copyright of samsung galaxy battery.